BHABINKAMTIBMAS POLSEK SOSA LAKSANAKAN SILATURRAHMI
Minggu tanggal 31 Maret 2019 Pukul 10.00 wib. Bhabinkamtibmas Polsek Sosa BRIPKA Manap Nasution Melaksanakan Patroli sekaligus Silaturrahmi dan membagikan sarung dari Kapoldasu kepada 5 orang Warga Desa Ujung Batu II Kec.Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas.
Hasil yang di capai :
1. Polri Hadir di tengah tengah masyarakat dan memupuk kebersamaan.
2. Bhabinkamtibmas Bisa lebih akrab dengan masyarakat sekaligus dapat mendengar keluh kesah dari masyarakat tentang Kamtibmas.
1. Polri Hadir di tengah tengah masyarakat dan memupuk kebersamaan.
2. Bhabinkamtibmas Bisa lebih akrab dengan masyarakat sekaligus dapat mendengar keluh kesah dari masyarakat tentang Kamtibmas.
Komentar
Posting Komentar